Ciptakan Engagement Jika Ingin Brand Anda Langgeng

Apr 7, 2017 | Insight

Engagement dengan pelangganDi era digital ini, menciptakan engagement atau hubungan baik dengan pelanggan sudah menjadi keharusan jika sebuah brand tidak mau ditinggal oleh konsumennya.

Belum lama ini jagat bisnis Indonesia diramaikan oleh berita tentang munculnya Gojek, penyedia layanan transportasi online. Perusahaan Gojek dinilai omsetnya terus meningkat sehingga mengalahkan semua perusahaan taksi yang ada di Indonesia, yang dimana perusahaan taksi ini sudah beroperasi puluhan tahun dan memiliki armada hingga puluhan ribu unit mobil. Padahal start-up ini belum ada lima tahun beroperasi dan tidak memiliki armada.

Baca Juga : 8 Cara Tingkatkan Loyalitas Pelanggan E-commerce di Tahun 2017

Investor yang mau menghargai dengan nilai tinggi kepada perusahaan ini adalah karena perusahaan ini memiliki pelanggan yang besar dan pelanggannya menjadi pelanggan loyal. Perusahaan seperti inilah yang akan menjadi perusahaan masa depan.

Pelanggan yang loyal atau loyal customers ada karena Gojek dapat menciptakan hubungan yang baik dengan mereka.

Kasus lain juga terjadi pada sebuah game bernama Pokemon. Apa penyebab begitu banyak orang menggandrungi Pokemon? Game berbasis local based station (LBS) ini begitu populer dalam waktu singkat karena ada unsur engagement-nya.

Engagement merupakan kunci untuk menciptakan loyalitas pelanggan di masa mendatang. Oleh karena itu, strategi engagement akan sangat penting di era digital seperti sekarang ini. Menciptakan engagement atau hubungan yang baik dalam membuat strategi pemasaran atau membangun brand adalah hal penting yang harus diperhatikan perusahaan jika ingin brand tersebut tetap berjaya. 

Kemampuan perusahaan dalam menciptakan engagement yang kuat dengan pelanggannya tentu akan menjadikan brand tersebut memiliki daya saing yang kuat. Hal ini mengingat aktivitas konsumen sekarang lebih banyak dilakukan melalui internet atau media online, baik itu dalam berkomunikasi, berinteraksi, mencari informasi, memuji, ataupun melemparkan kekecewaan terhadap sebuah brand.

Di era digital seperti sekarang ini, perusahaan dapat menciptakan engagement melalui banyak cara. Di antaranya melalui konten-konten yang menarik dan kreatif di media sosial maupun website, sehingga akan muncul interaksi antara konsumen dengan sebuah brand.

Konten yang kreatif dan menarik akan sangat disukai oleh konsumen. Hal tersebut akan mendorong mereka untuk membagikannya. Setelah konten yang menarik yang Anda buat di share ke teman-teman mereka, pada akhirnya melalui konten tersebut, perusahaan (brand) Anda akan menjadi viral atau diketahui oleh banyak orang.

Keberadaan internet atau media online dapat menjadi salah satu sarana yang sangat baik untuk menciptakan customers engagement. Perusahaan dapat membentuk komunitas secara online ataupun menyediakan fasilitas berupa aplikasi mobile sebagai sarana untuk menciptakan engagement.

engagement- komunitas online

Mengikuti perkembangan teknologi, internet khususnya media sosial, saat ini menjadi tempat untuk mencurahkan isi hati seseorang. Tidak hanya itu saja, bahkan internet juga menjadi tempat untuk melakukan berbagai tindakan untuk berkorelasi atau hubungan timbal balik setiap brand yang dapat diukur secara pasti, diantaranya ada impression, reach, click, like, love, share, dan termasuk juga komentar.

Namun, semua proses tersebut harus digabungkan atau harus berhubungan juga dengan kegiatan-kegiatan marketing, peningkatan nilai suatu brand termasuk produk, serta peningkatan pelayanan pelanggan (customer services).

Jadikan customer engagement sebagai salah satu tujuan perusahaan. Karena customer engagement berarti mendorong loyalitas pelanggan dan advokasi pelanggan melalui WOM “worth of mouth” atau menyampaikan suatu berita atau informasi dari mulut ke mulut.

Video : How Important are Customer Review for Online Marketing?

https://www.youtube.com/watch?v=0Vpa5-oHmP0&t=7s

Recent Post

How to Use Social Media to Boost E-Commerce Conversions

Indonesia has around 170 million active social media users, the largest after China and India. This makes social media among the leading avenues for you to market and advertises your products and services. With such a big user base, you will be able to reach many...

How to Upsell and Cross-Sell on Your Online Store

Cross-selling and upselling increases your average order value, creating revenue and profit at very low incremental cost and most importantly build upon your relationships with your customers. Here you can learn more about these two fantastic techniques. What is...

When is the right time to outsource your fulfilment needs?

It is very common for scaled-up businesses and small and mid-sized enterprises (SMEs) to bring their operations in-house as a starting point, but as the business grows, pain points start to show. For example, making the tough decision of whether it’s more beneficial...

A beginner’s guide to fulfilment

If you are just starting an online business or you’ve been selling online for a while, you’ve probably thought about how to send your orders to your customers and what packaging you are going to send it in. Or you might be considering streamlining your fulfilment...

The history of e-fulfilment center

In this article, we are going to learn about the interesting evolution from traditional warehouses to the modern e-fulfilment centers and the role they play as the logistics nerve center of E-Commerce. Fulfillment centers have been revolutionizing the way business is...

Getting to know WMS and OMS, the backbone of e-fulfilment center

As online businesses grow in size and sophistication, they require two essential systems: an order management system (OMS) to manage front-end order processing and a warehouse management system (WMS) to manage back-end order fulfillment. Eventually you’ll need tight...

5 Tips to improve your e-commerce site

5 Tips to improve your e-commerce site Whenever they are browsing online, regardless of whether it’s to buy a product/service or research something, prospective buyers often pay attention to the website’s layout. If a particular website’s design is clunky and...

Choose the right fulfilment center. Follow these guides!

A fulfillment center is often referred to as a third-party logistics (3PL) provider. Some people think a fulfillment center and warehouse serve the same purpose, which is not the case. Fulfillment centers have bigger functions than warehouses. The main role of a...